Visi & Misi Kecamatan Soreang Tahun 2019
Keterangan
Visi & Misi Kecamatan Soreang Tahun 2019
VISI KABUPATEN BANDUNG :
"Memantapkan
Kabupaten Bandung yang Maju, Mandiri dan Berdaya Saing, melalui Tata
Kelola Pemerintahan yang Baik dan Sinergi Pembangunan Perdesaan,
Berlandaskan Religius, Kultural dan Berwawasan Lingkungan"
MISI KABUPATEN BANDUNG :
Untuk mewujudkan Visi di atas, disusun Misi sebagai langkah pelaksanaan Visi oleh Pemerintah Kabupaten Bandung yaitu:
1. Peningkatan Kualitas SDM.
2. Menciptakan Pembangunan Ekonomi yang Berdaya saing.
3. Mewujudkan Pembangunan Infrastruktur Dasar Terpadu Tata Ruang wilayah.
4. Meningkatkan Kualitas Lingkungan Hidup.
5. Mewujudkan Tata Kelola Pemerintahan yang Baik dan Bersih.
Detail Dokumen
-
Nama Instansi
Kecamatan Soreang
-
Jenis Dokumen
Profil Badan Publik
-
Jenis Informasi
Informasi Berkala
-
Jenis PPID
PPID Pembantu
-
Format Dokumen
application/pdf
-
Ukuran Dokumen
28366
-
Tanggal Diterbitkan
22 May 2019 10:07:18
-
Tanggal Diperbaharui
01 Jan 1970 07:00:00
-
Tanggal Terakhir Dilihat
08 Dec 2023 01:03:33
-
Terakhir Didownload
2021-04-21 09:46:25